top of page

Bahan Makanan
dan Madu Hutan

Semua produk makanan kami terbuat dari 100% bahan pilihan tanpa adanya bahan campuran, pewarna ataupun pengawet. Diproses dengan memperhatikan standar pengolahan pangan yang baik dan bersih agar konsumen dapat menikmati produk yang berkualitas tinggi. Diantara produk pangan olohan kami adalah biji wijen panggang, produk sayur kering dan produk buah kering.

spoon-with-seeds.jpg

Biji Wijen Panggang

Biji wijen panggang terbuat dari biji wijen pilihan yang dipanggang sehingga menghasilkan aroma yang sangat gurih dan rasa yang nikmat pada makanan. Dapat digunakan sebagai bahan campuran adonan dan taburan atau topping dalam berbagai hidangan masakan seperti taburan dalam sushi roll, noudle soup dan hidangan masakan lainnya.

 
image.png
image.png

Biji Wijen Putih

Biji wijen putih memiliki aroma harum dan rasa gurih yang khas. Biji kecil ini sering digunakan sebagai pelengkap atau penambah cita rasa pada berbagai makanan, seperti roti, kue, salad, tumisan, hingga masakan Asia seperti sushi dan nasi goreng.
Selain memperkaya rasa, biji wijen putih juga memberikan tekstur renyah yang membuat hidangan jadi lebih menarik dan lezat

image.png
image.png

Biji Wijen Hitam

Biji wijen hitam memiliki aroma khas yang kuat dan rasa yang lebih tajam dibandingkan wijen putih.
Sering digunakan sebagai pelengkap atau penambah rasa pada berbagai makanan, seperti roti, kue tradisional, sup, salad, dan masakan Asia. Selain memperkaya rasa, biji wijen hitam juga menambah tampilan menarik dan tekstur renyah pada hidangan.

image.png
image.png

Biji Perilla

Perilla adalah tanaman yang daun dan bijinya dapat diolah dan digunakan sebagai bahan makanan dan tentunya kaya akan manfaat yang baik untuk tubuh. Biji perilla memiliki rasa dan aroma yang gurih sehingga sangat cocok untuk ditambahkan dalam masakan. Biji perilla yang di haluskan dapat digunakan sebagai bumbu dalam masakan. Bubuk perilla dapat ditambahkan 1-2 sendok makan kedalam hidangan seperti sup dan mie rebus

image.png
image.png

Barley Tea

Roasted Barley Tea dari Javasuperfood dibuat dari 100% biji barley yang dipanggang dan dibuat tanpa bahan campuran apapun. Biji yang dipilih secara cermat memberikan aroma yang khas dengan rasa yang nikmat.

barley.png
barley-spek.png

Biji Jagung Panggang

Biji jagung panggang dipanggang dengan jagung pilihan hingga berwarna kecokelatan dan cocok untuk menyeduh untuk membuat teh jagung. rasanya sangat gurih dan aromanya.

jagung-panggang.png
jagung-spek.png

Madu Hutan

Madu hutan liar mentah yang belum diolah dipanen secara berkelanjutan oleh masyarakat adat Sumatra. 100% mentah dan tidak dipanaskan, sehingga madu kami mempertahankan semua kebaikan alam: serbuk sari, enzim, vitamin, asam amino, antioksidan, propolis, mineral, dan rasa alami.

 
3b21cfc9-b394-4dd4-8e98-29bece13d9e4.png
41bd5912-1d3a-4922-8fd3-79e43a0724c2.png
14-honey-box.png
15-honey.png
Logo Javasuperfood

Kantor Pusat Tangerang

62)21-5573-3457/58/59  - Indonesian

Whatsapp : 62 821-2982-5144

Ruko Cyber Park, Jl. Gajah Mada

Jl. Boulevard Jend. Sudirman

No. 2139/ 2151 / 2153 / 2157 / 2159 / 2161 / 2165 / 2159 / 2161, RT.001/RW.009, Panunggangan Bar.,

Kec. Cibodas, Kota Tangerang, Banten 15139

Indonesia

Pabrik Sukabumi

62)266-654-6165

Jl. Raya Pakuwon Km.5 Rt.001 / Rw.001

Desa Cibodas Kecamatan Bojonggenteng

Kabupaten Sukabumi, Indonesia

Kantor Cabang Surabaya

62)31-9925-7230 / 7330

Whatsapp : 62 813-9847-0044

JL Kinibalu, No. 59 B, Petemon, Sawahan,

Surabaya, Jawa Timur, 60252, Indonesia

English Speaking Agent

62)813-8545-1743

Kantor Cabang Bali

Telp : 0361 - 3352070

Whatsapp : 089517568358

Jl. Batu Bidak, Kerobokan Kaja, Kuta Utara, Kabupaten Badung, Bali, 80361

Logo Javasuperfood
Cooking Master
MIGA-LOGO.png
Logo Norigo
Logo-Gunjung.png
LogoOppa Oppa
daikichi-putih.png
© All reserved by PT. ANEKA DASUIB JAYA by 2015
bottom of page